19/01/12

Cara Instal Aplikasi di Ubuntu 11.04 Natty Narwhal

Bagian kedua dari artikel kali ini adalah membahas aplikasi pengganti dari aplikasi-aplikasi yang biasa digunakan di Windows. Gunakan Ubuntu Software Center (USC), Synaptic Package
Manager atau Terminal untuk menginstall aplikas-aplikasi di bawah ini.
1. Anti Virus
Di Windows ada AVG, Kaspersky sedang di Ubuntu ada ClamAV dan avast!. Install ClamAV
(di USC bernama Virus Scanner).
Install ClamAV
sudo apt-get install clamav clamtk
Jalankan melalui Application - Accessories - Virus Scanner.
Install Avast
wget http://files.avast.com/files/linux/avast4workstation_1.3.0-2_i386.deb && sudo dpkg -i
avast4workstation_1.3.0-2_i386.deb
Jalankan Avast melalui Application - Accessories - avast! Antivirus.
2. Java
Java sangat penting untuk membuka aplikasi yang membutuhkan Java di browser. Misalnya bila
kita akan upload foto di situs Facebook.
Install Java
sudo apt-get install sun-java6-jre sun-java6-plugin equivs
3. Multimedia
Di Windows ada Windows Media Player, Real Player. Dengan Ubuntu multimedia dapat
menggunakan VLC, MPlayer. Agar aplikasi multimedia dapat berjalan di Ubuntu, maka
dibutuhkan banyak codec multimedia. Menginstall VLC dan MPlayer akan menginstall banyak
codec multimedia.
Install VLC dan MPlayer
sudo apt-get install vlc mplayer
Install Paket Yang Umum Digunakan
sudo apt-get install libxine1-ffmpeg gxine mencoder mpeg2dec vorbis-tools id3v2 mpg321
mpg123 libflac++6 ffmpeg libmp4v2-0 totem-mozilla icedax tagtool easytag id3tool lame
nautilus-script-audio-convert libmad0 libjpeg-progs libquicktime1 flac faac faad sox
ffmpeg2theora libmpeg2-4 uudeview flac libmpeg3-1 mpeg3-utils mpegdemux liba52-0.7.4-dev
Install Gstreamer
sudo apt-get install gstreamer0.10-ffmpeg gstreamer0.10-fluendo-mp3 gstreamer0.10-gnonlin
gstreamer0.10-pitfdll gstreamer0.10-sdl gstreamer0.10-plugins-bad-multiverse gstreamer0.10-
schroedinger gstreamer0.10-plugins-ugly-multiverse totem-gstreamer
Lebih Banyak Codec Multimedia
sudo apt-get install gstreamer-dbus-media-service gstreamer-tools ubuntu-restricted-extras
DVD Support
sudo apt-get install libdvdread4 && sudo /usr/share/doc/libdvdread4/./install-css.sh
Flash
sudo apt-get install gsfonts gsfonts-x11 flashplugin-nonfree
4. Atur Compiz Fusion
Untuk mengatur efek Compiz Fusion.
Install Compiz Setting Manager
sudo apt-get install simple-ccsm
Untuk menjalankannya System → Preferences → Simple CompizConfig Settings Manager.
5. Jalankan Aplikasi Windows Dengan Wine
Wine merupakan software open source untuk menjalankan aplikasi Windows (file .exe) di
Ubuntu.
Install Wine
sudo apt-get install wine
Untuk tutorial menggunakan wine dapat mengunjungi artikel Waroeng Ubuntu di sini.
6. Browser
Firefox 3.6.10 terpasang secara default di Ubuntu 10.10. Untuk Browser lainnya dapat
menambahkannya melalui USC tersedia banyak pilihan browser. Rekomendasi Waroeng Ubuntu
adalah Chromium (versi linux untuk Google Chrome) dan Arora (browser ringan).
Install Chromium
sudo apt-get install chromium-browser chromium-browser-l10n
Install Arora
sudo apt-get install arora
7. Download Manager
Di Windows ada Free Download Manager, IDM. Di Ubuntu ada Multiget, Gwget, Uget.
Install Multiget Gwget dan Uget
sudo apt-get install multiget gwget uget
Bagi yang menyukai Download Manager non-GUI, dapat menginstall Prozilla melalui cara di
artikel Waroeng Ubuntu yang di sini.
8. Email Client
Di Windows ada Microsoft Outlook, di Ubuntu dapat menggunakan Evolution atau Thunderbird.
Evolution telah terinstall secara default di Ubuntu 10.10.
Install Thunderbird
sudo apt-get install thunderbird
Buka melalui Applications - Internet - Evolution Mail dan Applications - Internet - Thunderbird
Mail/News.
9. Instant Messaging
Windows memiliki YM, MSN messenger, QQ, AIM, Gtalk, IRC. Sedang pada Ubuntu dapat
menggunakan Pidgin, Emesene, Empathy. Empathy telah terinstall secara default di Ubuntu
10.10
Install Pidgin
sudo add-apt-repository ppa:pidgin-developers/ppa && sudo apt-get update
sudo apt-get install pidgin pidgin-data pidgin-lastfm pidgin-guifications msn-pecan pidgin-
musictracker pidgin-plugin-pack pidgin-themes
Buka melalui Applications → Internet → Pidgin Internet Messenger.
Install Emesene (MSN Messenger)
sudo add-apt-repository ppa:bjfs/ppa && sudo apt-get update
sudo apt-get install emesene
Buka melalui Applications → Internet → Emesene.
10. VOIP
Di Windows dapat memakai Skype, Ubuntu pun juga memiliki Skype.
Install Skype
sudo apt-get install skype
Jalankan melalui Applications → Internet → Skype.
11. PDF Reader
Seperti di Window, pada Ubuntu juga dapat menggunakan Adobe Reader dan Evince (default
Pdf Reader).
Install Adobe PDF Reader
sudo apt-get install acroread
Jalankan melalui Applications → Office → Adobe Reader.
12. Music Player
Untuk menggantikan iTunes, Winamp dapat menggunakan Rhythmbox, Banshee, Amarok.
Rhythmbox terinstall secara default di Ubuntu 10.10.
Install Banshee
sudo apt-get install banshee banshee-extension-ubuntuonemusicstore banshee-extension-
appindicator banshee-extension-lyrics banshee-extension-mirage
Jalankan melalui Applications → Sound & Video → Banshee Media Player.
Install Amarok
sudo apt-get install amarok amarok-common
Jalankan melalui Applications → Sound & Video → Amarok.
13. Hard Disk Partitions Manager
Windows memiliki Symanted Partition Magic, Ubuntu dapat menggunakan Gparted (tersedia
secara default di Ubuntu 10.10).
Install Gparted
sudo apt-get install gparted ntfsprogs menu ntfs-config
Jalankan melalui System → Administration → Partition Editor.
14. Vector Graphics Editor
Windows memiliki Adobe Illustrator. Di Ubuntu kita dapat memakai Inkscape.
Install Inkscape
sudo apt-get install inkscape
Jalankan melalui Applications → Graphics → Inkscape Vector Graphics Editor.
15. Image Editor
Adobe Photoshop sangat terkenal di Windows juga dengan Paint.net. Alternatif dari aplikasi ini
di Ubuntu adalah GIMP dan Pinta.
Install GIMP
sudo add-apt-repository ppa:matthaeus123/mrw-gimp-svn && sudo apt-get update
sudo apt-get install gimp gimp-data gimp-plugin-registry gimp-data-extras
Jalankan melalui Applications → Graphics → GIMP Image Editor.
Install Pinta
sudo add-apt-repository ppa:moonlight-team/pinta && sudo apt-get update
sudo apt-get install pinta
Jalankan melalui Applications → Graphics → Pinta Image Editor.
16. 3D Graphics Design
Windows memiliki 3D Studio MAX, Alternatif untuk Ubuntu adalah Blender.
Install Blender
sudo apt-get install blender
Jalankan melalui Applications → Graphics → Blender (windowed).
17. Text Editor
Windows menggunakan Notepad, sedang di Ubuntu dapat menggunakan Gedit. Gedit terinstall
secara default pada Ubuntu 10.10. Jalankan melalui Applications → Accessories → Text Editor.
18. Office
Windows dapat menggunakan Microsoft Office, sedang Ubuntu memiliki OpenOffice.
Install OpenOffice
sudo apt-get install openoffice.org
Jalankan melalui Applications → Office.
19. Microsoft Visio
Aplikasi diagram seperti Microsoft Visio pada Ubuntu dapat menggunakan DIA.
Install DIA
sudo apt-get install dia
Jalankan DIA melalui Applications → Graphics → Dia Diagram Editor.
20. Microsoft Project
Microsoft Project di Ubuntu dapat digantikan oleh OpenProj.
Install OpenProj
wget http://nchc.dl.sourceforge.net/sourceforge/openproj/openproj_1.4-2.deb && sudo dpkg -i
openproj_1.4-2.deb
Jalankan melalui Applications → Office → OpenProj.
21. Development IDE
Untuk menggantikan Dreamweaver di Windows, gunakan Quanta, Kompozer, NetBeans.
Install Quanta, Kompozer, dan NetBeans
sudo apt-get install quanta kompozer nvu netbeans
Jalankan melalui:
Applications → Programming → Quanta Plus
Applications → Internet → Kompozer
Applications → Programming → NetBeans IDE
22. Source Control Management
Di Windows menggunakan TortoiseSVN, dengan Ubuntu dapat menggunakan RabbitVCS.
Install RabbitVCS
sudo add-apt-repository ppa:rabbitvcs/ppa && sudo apt-get update
sudo apt-get install rabbitvcs-nautilus
killall nautilus
Buka dengan klik kanan pada folder/file untuk menjalankan RabbitVCS submenu.
23. Graphical FTP clients
Windows memiliki CuteFTP, SmartFTP, pada Ubuntu dapat menggunakan FileZilla.
Install FileZilla
sudo apt-get install filezilla filezilla-common
Jalankan melalui Applications → Internet → FileZilla FTP Client.
24. P2P Clients / Servers, File Sharing
Untuk Aplikasi Torrent Windows memiliki utorrent, azureus, emule. Di Ubuntu dapat
menggunakan Transmission BitTorrent Clien yang tersedia secara default pada Ubuntu 10.10.
Buka melalui Applications → Internet → Transmission BitTorrent Client. Azureus juga dapat
diinstall di Ubuntu. Dalam menggunakan Azureus, pastikan sudah menginstall java.
Install Azureus
sudo apt-get install azureus
Jalankan melalui Applications → Internet → Azureus.
25. CD/DVD Burning Tool
Windows dapat menggunakan Nero, Roxio Easy CD Creator. Ubuntu memiliki Brasero dan
K3b. Brasero terinstall secara default (Applications - Sound & Music - Brasero Disc Burner).
Namun Burning tool terbaik di Ubuntu adalah K3b.
Install K3b
sudo apt-get install k3b k3b-data libk3b6
Jalankan melalui Applications → Sound & Video → K3B.
26. Konfigurasi Firewall
Bila peduli dengan keamanan komputer kita, Ubuntu memiliki aplikasi Firewall yakni GUFW.
Install GUFW
sudo apt-get install gufw
27. Ubuntu Tweak
Ubuntu Tweak memudahkan kita untuk melakukan konfigurasi setting Ubuntu kita, mulai dari
install/uninstall aplikasi, membersihkan cache, melakukan setting compiz fusion, dll.
Install Ubuntu Tweak
sudo add-apt-repository ppa:ubuntu-tweak-testing/ppa && sudo apt-get update
sudo apt-get install ubuntu-tweak
Jalankan melalui Applications → System Tools → Ubuntu Tweak.
28. App Runner
App Runner merupakan aplikasi yang memudahkan kita saat menjalankan
program/executable/script di Ubuntu (dan distro linux lainnya).
Install App Runner
wget http://hacktolive.org/files/app_runner/App_Runner_0.2.deb && sudo dpkg -i
App_Runner_0.2.deb
Lalu klik kanan pada file -> Scripts -> Run This App or Run This App (root).

18/01/12

Cara Mengetahui system hardware configuration

Masukan perintah:

sudo apt-get install lshw-gtk

Lalu jalankan perintah :

gksu lshw-gtk

Semoga Bermanfaat.

Perintah Perintah Dasar GNU/Linux

Sesuai request dari temen2 saya telah membuatkan list yang berisi 37 perintah-perintah dasar terminal yang di Linux khususnya Ubuntu.

1. login
Fungsi :Untuk masuk ke dalam jaringan.
Keterangan :Setiap pemakai sah dari sistem UNIX mempunyai identifikasi
pemakai sendiri (ID).

2. password
Fungsi :Memasukkan kata sandi setelah login.
Keterangan :Untuk pemakai yang baru didaftar oleh SUPER USER maka
user tidak perlu memasukkan kata sandi. Untuk menjaga
kerahasiaan, pengetikan tombol password tidak ditampilkan
di layar.

3. login
Fungsi :Untuk membuat atau mengubah kata sandi.

4. who
Fungsi :Untuk mengetahui daftar pemakai yang sedang aktif (login).

5. finger
Fungsi :Finger mempunyai kegunaan hampir sama dengan who,
hanya saja finger menyediakan informasi identitas user yang
lebih lengkap dari ada who.

6. logout
Fungsi :Untuk keluar dari sistem atau mengakhiri satu sesi login.
Keterangan :Bila pemakai akan mengakhiri penggunaan terminal
sebaiknya menjalankan perintah ini, agar hak akses pada log
in-nya tidak disalahgunakan oleh orang lain yang tidak
berhak.

7. exit
Fungsi :Untuk keluar dari sistem .
Keterangan :Sama dengan perintah log out.

8. whoami
Fungsi :Untuk mengetahui user siapa yang digunakan sedang login di
suatu komputer/terminal.
Keterangan :Digunakan bila menemukan terminal yang belum logout atau
exit dan ingin mengetahui milik siapa terminal tersebut
diaktifkan.

9. date
Fungsi :Menunjukkan atau mengatur tanggal.

10. cal
Fungsi :Mencetak kalender mulai tahun 0000 s/d 9999.

11. ls
Fungsi :Menampilkan daftar file dalam directori aktif.
Keterangan :Perintah ini akan menampilkan informasi mengenai directori
dan file. Bentuk sederhana perintah ls akan menampilkan
hanya nama file. Bentuk panjang ditandai dengan
menggunakan option –l, yang akan menampilkan nama-nama
file beserta informasi untuk setiap file yang ditampilkan.
Option-option yang disediakan :
-a : Tampilkan semua file di directory termasuk isian.
-o : Tampilkan hanya nama directory
-g : Cetak ID kelompok hanya untuk bentuk panjang
-I : Cetak nomor untuk setiap pemakai
-l : Tampilkan seluruh file secara lengkap
-o : Cetak ID pemakai (bila pemakai –1)
-r : Ubah urutan pengaturan nama file yang telah disusun
-t : Atur nama file berdasarkan waktu modifikasi terakhir,
tidak berdasarkan nama
-o : Atur nama file berdasarkan waktu akses terakhir.
Untuk option nama, bila “nama” merupakan sebuah directory, perintah itu
mencetak informasi yang diminta dengan pilihan (option) bagi semua file
dalam directori. Bila “nama” sebuah file, maka hanya informasi file
bersangkutan yang dicetak.

12. chmod
Fungsi :Mengubah permission suatu direktori/file.
Format :chmod 777 nama_file

13. clear
Fungsi :Bersihkan layar, (sama dengan perintah CLS di DOS) .
Format :clear atau bisa juga tekan kombinasi tombol ctrl+D

14. cmp
Fungsi :Membandingkan file1 dan file2 serta laporkan perbedaannya.
Format : cmp file1 dan file2
Keterangan :Perintah ini tidak akan melaporkan apa-apa jika file tersebut
identik (sama persis).

15. cp
Fungsi :Menggandakan file1 menjadi file2.
Format :
$ cp file1 file2 mengcopy file1 ke file2?
$ cp coba3 /home/syarif/nsmail mengcopy file coba3 ke?
direktori lain
Keterangan :Perintah cp akan meng-copy satu file ke file lain atau meng-
copy satu file atau lebih ke sebuah direktori.

16. rm
Fungsi :Menghapus file.
Format :rm nama-file.
atau
rm /path_file_berada

17. mv
Fungsi :Memindahkan letak suatu file atau bisa juga buat rename
nama file.
Format :
$ mv file1 file2 Renama file1 menjadi file2 ?
$ mv coba3 /home/syarif/nsmail Memindahkan file coba3 ke?
direktori lain
Keterangan :mv akan memindahkan satu file ke file lain atau
memindahkan satu file atau lebih, ke sebuah direktori.

18. cat
Fungsi :Menampilkan isi sebuah file (sama dengan perintah TYPE
pada DOS). Cat berfungsi untuk mencetak ke layar monitor
isi dari sebuah file text. Jika file dililihat menggunakan
perintah ini bukan file text maka akan keluar
karakterkarakter aneh pada layar.. Untuk menghindari
tercetaknya karakter-karakter aneh tersebut dapat digunakan
perintah cat –v.

19. more
Fungsi :Menampilkan isi text file per layar.
Format :more nama-file
Keterangan :Dengan perintah ini isi file dapat ditampilkan perlayar
sehingga dapat diperiksa secara detail. Tekan spasi untuk
melihat isi file di layar berikutnya.

20. history
Fungsi :Menampilkan perintah-perintah yang telah digunakan
sebelumnya.
Format :history

21. wc
Fungsi :Menghitung jumlah kata, jumlah baris dan jumlah karakter
dalam suatu file.
Format :wc nama-file

22. man
Fungsi :Singkatan dari manual yaitu untuk menampilkan halaman
manual untuk semua perintah UNIX. Perintah ini sangat
bermanfaat bagi setiap pemakai UNIX karena dapat
membantu mengingat kembali perintah-perintah UNIX.
Format :man nama-perintah

23. grep
Fungsi :Mencari isi suatu file di sembarang directori.
Format :grep –n ‘nama-file’ di-direktori
Keterangan :Perintah grep akan mencari suatu variable dalam suatu baris
tertentu, di dalam sembarang direktori pada semua file. Grep
sangat berguna untuk menemukan kata tertentu dalam
beberapa dokumen atau mencari adanya sebuah variable
dalam sekelompok program.
Misalnya : grep –n ‘shutdown’ /etc/*.

24. mkdir
Fungsi :Membuat direktori.
Format :mkdir nama-direktori
~$ mkdir coba1 coba2 coba3 (membuat 3 direktori sekaligus)
Keterangan :Di DOS peritahnya adalah MD (make directory)

25. rmdir
Fungsi :Menghapus direktori yang kosong .
Format :rmdir nama-direktori
~$ rmdir coba1 coba2 coba3 (menghapus 3 direktori
sekaligus)
Jika directori yang dihapus tidak ada maka akan ditampilkan
pesan.
Keterangan :Di DOS peritahnya adalah RD (remove directory).

26. pwd
Fungsi :Menunjukkan direktori aktif.
Format :pwd

27. cd
Fungsi :Masuk kelokasi direktori tertentu.
Format :cd path-direktori
Contoh :
~$ cd /etc , maka akan pindah ke direktori etc

28. adduser
Fungsi :Menambahkan user baru disistem.
Format :adduser nama-user

29. ps
Fungsi :Digunakan untuk memonitoring informasi tentang proses
yang aktif dalam sistem UNIX.
Format :ps -aux

30. kill
Fungsi :Digunakan untuk menghentikan proses yang sedang berjalan.
Format :kill id-proses
Keterangan :Id proses dapat dilihat pada kolom PID pada keluaran
perintah ps -aux diatas.

31. &
Fungsi :Menjalankan program di belakang layar (multitasking).
Format :& nama-program

32. bc
Fungsi :Perintah bc dapat digunakan sebagai calculator.
Keterangan :Fasilias ini tida ada pada versi UNIX standar.

33. pr
Fungsi :Mencetak isi file ke printer.
Format :pr nama-file > /dev/lp0

34. write pemakai [tty]
Fungsi :Mengirim pesan ke pemakai yang sedang login.
Keterangan :Write akan membuat hubungan dari keyboard ke layar
pemakai yang ditentukan. Apa saja yang diketikkan dari
keyboard akan tampak di layar penerima.

35. mesg [pilihan]
Fungsi :Menolak pesan dari pemakai lain.
Keterangan :Anda dapat juga menolak pesan yang dikirim dengan
memakai perintah write. Perintah ini tidak dapat menolak ijin
bagi super user untuk mengirim pesan.

36. mail [penerima]
Fungsi :Mengirimkan dan membaca pesan berupa surat.
Keterangan :Mail adalah sebuah program pengiriman elektronik yang
mengirimkan pesan ke user lain atau membaca pesan dari
user lainnya.

37. wall
Fungsi :Pengiriman pesan oleh super user.
Keterangan :Bagi super user, sistem operasi UNIX menyediakan
pengiriman pesan keseluruhan pemakai yang sedang log in
saat itu dan perintah ini hanya dapat dilakukan oleh super
user.

Cara Membuat Ubuntu 11.04 Natty Narwhal Support File Multimedia

Secara default saat kita melakukan fresh install Ubuntu 11.04 di komputer kita tidak bisa memutar file-file multimedia seperti file MP3, film, flash, dan format lainnya, dengan alasan menghindari pembajakan dan penyebaran file-file ilegal. Pada kesempatan posting kali ini saya akan sharing atau berbagi bagaimana caranya mengatasi masalah tersebut, tentu saja bukan dengan alasan menyuburkan pembajakan dan penyebaran file-file ilegal, tetapi demi kenyamanan menggunakan OS tersayang ini. Oke berikut adalah langkah-langkahnya :

1. Jalankan Ubuntu Software Center

2. Pada kotak pencarian ketikkan “Ubuntu restricted extras”, kemudian klik Install

3. Selesai

Semoga bermanfaat, dan selamat mencoba.

Menginstal IDM (Internet Download Manager) Di Ubuntu

IDM-Uget

IDM - Ada banyak pilihan aplikasi IDM (Internet Download Manager) yang dapat kita gunakan pada Ubuntu. Namun di sini kami hanya akan menyampaikan cara menginstal IDM yang menurut kami paling mudah digunakan dan memiliki kemampuan untuk diintegrasikan bersama browser Firefox.
Pilihan kami jatuh pada "Uget", sebuah aplikasi IDM yang ringan namun memiliki kemampuan cukup mengagumkan. Seperti kebanyakan aplikasi IDM, uget memiliki fitur-fitur seperti: mutiple download, resume download, queue download, mendukung pengklasifikasian pen-download-an, cliboard monitoring dan yang tak kalah penting adalah kemampuannya untuk diintegrasikan bersama web browser populer Mozilla Firefox serta masih ada beberapa kelebihan lainnya.
Untuk dapat menginstall Uget pada Ubuntu, silahkan jalankan Synaptic. Pada kolom pencarian silahkan ketik "uget". Klik kana pada paket Uget yang ditemukan lalu pilih opsi "Mark for installation". Klik tombol "Apply" dan proses download serta instalasi akan segera dijalankan.
IDM-Uget
Jalankan Uget melalui menu Applications-Internet-Uget...
IDM-Uget
Setelah Uget dijalankan, Anda dapat mulai melakukan pengaturan atau langsung menggunakannya untuk melakukan pen-download-an. Untuk melakukan pengaturan Anda dapat memilih menu "Edit" lalu memilih opsi "Settings.."
Mengintegrasikan Uget dengan Mozilla Firefox.
Untuk dapat mengintegrasikan Uget dengan Firefox, Anda membutuhkan sebuah plugin bernama "FlashGot". Jalankan Firefox, klik menu "Tools" lalu pilih menu "Add-on". Pada jendela "Add-on" pilih "Get Add-ons", pada kolom pencarian silahkan ketik "flashgot".
IDM-Uget
Setelah pengaya ditemukan, tekan tombol "Add to Firefox". Jika diperlukan merestart Firefox, silahkan restart browser Anda, lalu kembali ke menu "Add-on" pada tab "Extensions" plih "FlashGot", tekan tombol "Preferences" untuk melakukan pengaturan..
IDM-Uget
Pada jendela "FlasfhGot Options" tab "General", pilih Uget pada menu dropdown "Download Manager". Kini Uget telah berhasil Anda gabungkan bersama Firefox.
Silahkan coba mendownload melalui Firefox, ketika opsi penyimpanan ditampilkan, atur supaya Firefox melakukan pen-download-an menggunakan "FlashGot" yang telah diatur untuk menggunakan Uget sebagai IDM...
IDM-Uget
Setelah pengaturan dilakukan Anda dapat menekan tombol "OK" dan ketika jendela Uget dijalankan Anda dapat menentukan dimana Uget akan meletakkan file yang akan di-download...
IDM-Uget
Silahkan Klik "OK" dan proses pen-download-an akan mulai dijalankan...
Anda juga dapat menggunakan Uget untuk mendownload file yang dikehendaki dengan cara memasukkan url file yang diinginkan secara langsung melalui menu "Download" lalu memilih menu "New"...

Selamat mencoba...

Install Driver Printer Canon di Linux Ubuntu

Untuk instalasinya jalankan perintah berikut :

$ sudo add-apt-repository ppa:michael-gruz/canon

$ sudo apt-get update

$ sudo apt-get install cnijfilter-ip2700series

Contoh :
Untuk menginstal driver, Anda harus tahu seri printer yang yang Anda miliki, contoh menginstall driver Canon Pixma iP2700 series di Ubuntu seperti perintah di atas, untuk seri lainnya dapat dilihat di bawah ini :
Canon Pixma iP Series Ubuntu driver

Canon iP100 Ubuntu Driver – cnijfilter-ip100series
Canon iP1800 Ubuntu Driver – cnijfilter-ip1800series
Canon iP1000 Ubuntu Driver – cnijfilter-pixmaip1000series
Canon iP1500 Ubuntu Driver – cnijfilter-pixmaip1500series
Canon iP1900 Ubuntu Driver – cnijfilter-ip1900series
Canon iP 2200 Ubuntu Driver – cnijfilter-ip2200series
Canon iP2500 Ubuntu Driver – cnijfilter-ip2500series
Canon iP2600 Ubuntu Driver – cnijfilter-ip2600series
Canon iP2700 Ubuntu Driver – cnijfilter-ip2700series
Canon iP3300 Ubuntu Driver – cnijfilter-ip3300series
Canon iP3500 Ubuntu Driver – cnijfilter-ip3500series
Canon iP3600 Ubuntu Driver – cnijfilter-ip3600series
Canon iP4200 Ubuntu Driver – cnijfilter-ip4200series
Canon iP4500 Ubuntu Driver – cnijfilter-ip4500series
Canon iP4700 Ubuntu Driver – cnijfilter-ip4700series
Canon iP4800 Ubuntu Driver – cnijfilter-ip4800series
Canon iP5200 Ubuntu Driver – cnijfilter-ip5200series
Canon iP6600 Ubuntu Driver – cnijfilter-ip6600series
Canon iP7500 Ubuntu Driver – cnijfilter-ip7500series

Canon Pixma MG Series Ubuntu Driver

Canon MG5100 Ubuntu Driver – cnijfilter-mg5100series
Canon MG5200 Ubuntu Driver – cnijfilter-mg5200series
Canon MG6100 Ubuntu Driver – cnijfilter-mg6100series
Canon MG8100 Ubuntu Driver – cnijfilter-mg8100series

Canon PIXMA MP Series Ubuntu Driver

Canon MP140 Ubuntu Driver – cnijfilter-mp140series
Canon MP160 Ubuntu Driver – cnijfilter-mp160series
Canon MP190 Ubuntu Driver – cnijfilter-mp190series
Canon MP210 Ubuntu Driver – cnijfilter-mp210series
Canon MP240 Ubuntu Driver – cnijfilter-mp240series
Canon MP490 Ubuntu Driver – cnijfilter-mp490series
Canon MP500 Ubuntu Driver – cnijfilter-mp500series
Canon MP510 Ubuntu Driver – cnijfilter-mp510series
Canon MP520 Ubuntu Driver – cnijfilter-mp520series
Canon MP540 Ubuntu Driver – cnijfilter-mp540series
Canon MP550 Ubuntu Driver – cnijfilter-mp550series
Canon MP560 Ubuntu Driver – cnijfilter-mp560series
Canon MP600 Ubuntu Driver – cnijfilter-mp600series
Canon MP610 Ubuntu Driver – cnijfilter-mp610series
Canon MP630 Ubuntu Driver – cnijfilter-mp630series
Canon MP640 Ubuntu Driver – cnijfilter-mp640series

Canon MX Series Ubuntu Driver

Canon MX320 Ubuntu Driver – cnijfilter-mx320series
Canon MX330 Ubuntu Driver – cnijfilter-mx330series
Canon MX350 Ubuntu Driver – cnijfilter-mx350series
Canon MX360 Ubuntu Driver – cnijfilter-mx360series
Canon MX410 Ubuntu Driver – cnijfilter-mx410series
Canon MX420 Ubuntu Driver – cnijfilter-mx420series
Canon MX860 Ubuntu Driver – cnijfilter-mx860series
Canon MX870 Ubuntu Driver – cnijfilter-mx870series
Canon MX880 Ubuntu Driver – cnijfilter-mx880series

Canon PIXUS Series Ubuntu Driver

Pixus 550 Ubuntu Driver – cnijfilter-pixus5510iseries
Pixus 560 Ubuntu Driver – cnijfilter-pixus560iseries
Pixus 850 Ubuntu Driver – cnijfilter-pixus850iseries
Pixus 860 Ubuntu Driver – cnijfilter-pixus860iseries
Pixus 865 Ubuntu Driver – cnijfilter-pixus865iseries
Pixus 950 Ubuntu Driver – cnijfilter-pixus950iseries
Pixus 990 Ubuntu Driver – cnijfilter-pixus990iseries
Canon Pixus ip3100 Ubuntu Driver – cnijfilter-pixusip3100series
Canon Pixus ip4100 Ubuntu Driver – cnijfilter-pixusip4100series
Canon Pixus ip8600 Ubuntu Driver – cnijfilter-pixusip8600series

Sumber Referensi :
https://launchpad.net/~michael-gruz/+archive/canon
http://www.ubuntubuzz.com/2011/06/download-install-canon-printer-driver.html
https://help.ubuntu.com/community/CanonCaptDrv190

Cara Install Angry IP Scanner di Ubuntu

Download Angry IP Scanner di link ini
http://sourceforge.net/projects/ipscan/files/ipscan3-binary/3.0-beta4/ipscan_3.0-beta4_i386.deb/download

atau kalau ingin yang terbaru bisa ke link ini

http://www.angryip.org/w/Download

Setelah selesai mendownload, buka terminal lalu masuk ke directory di mana file tadi di download, misalnya di directory Downloads

root@ubuntu:~# cd Downloads

Selanjutnya ketik ini

root@ubuntu:~# dpkg -i ipscan_3.0-beta4_i386.deb

*ketikan dapat berubah apabila angry ip scanner sudah di update

Jika berhasil installnya maka sudah dapat digunakan,
Angry IP Scanner berada di bar Applications –> Internet –> Angry IP Scanner

Install Google Earth di Ubuntu 11.04

Oke langsung saja simak cara-cara berikut ini:
1. Instal paket Google Earth yang ada di repositori ubuntu. Kali ini saya ambil repositori yang online. Pake terminal, jadi kurang lebih perintahnya seperti ini:

sudo apt-get install googleearth-package lsb-core

2. Setelah itu kita bangun (build) paket tersebut dengan perintah berikut:

sudo make-googleearth-package --force

3. Begitu paket berhasil di-build, maka kali ini kita akan mulai melakukan instalasi Google Earth dengan perintah berikut ini:

sudo dpkg -i googleearth_6.0.3.2197+0.6.0-1_i386.deb

4. Perlu diingat,VERSION_ARCHITECTURE harus disesuaikan dengan paketan yang kita build tadi.
5. Begitu berhasil, langsung saja buka applications –> internet –> google earth, dan selamat bersenang-senang, tadi saya memakai cara tersebut dan terbukti berhasil, cuma kita jelasnya membutuhkan koneksi internet yang besar untuk melakukan cara-cara di atas supaya proses instalasi lancar dan pemakaian Google Earth lancar.